Penandatanganan komitmen SMAP (Sistem Manajemen Anti Penyuapan)
Dalam rangka penerapan SNI ISO 37001:2016 tentang Sistem Manajemen Anti Penyuapan (SMAP), telah dilaksanakan penandatanganan komitmen SMAP oleh Komisaris dan Direksi PT Indofarma Tbk (11/07/2025).
Hal ini menunjukkan komitmen dan kesungguhan manajemen puncak dalam menerapkan sistem manajemen anti penyuapan di perusahaan agar dapat mendeteksi, dan menanggapi praktik penyuapan, serta membangun budaya anti-suap dan integritas di PT Indofarma.